SUMA’MUR PK : Bola Karet Sang Legenda (3-Habis)
Kemudian saya ditunjuk menjadi Direktur Jenderal Pengawasan Ketenagakerjaan. Tetapi perhatian saya tetap tentang bagaimana caranya bisa meningkatkan kesejahteraan tenaga kerja, karena saya merasakan waktu dulu melihat kondisi pekerja di perkebunan karet yang kurang baik. Saya kemudian menciptakan Program Gizi Kerja….
SUMA’MUR PK : Bola Karet Sang Legenda (2)
Dulu sudah ada Pendidikan Ilmu Kesehatan Masyarakat dan Kedokteran Kesehatan tahun 1950 tapi belum ada ilmu yang menjurus ke sana (K3, red). Penjelasan-penjelasan kesehatan masyarakat lebih banyak membahas penyakit kesehatan menular. Tetapi saya tetap pada tujuan yaitu mempelajari ilmu kesehatan…
SUMA’MUR PK : Bola Karet Sang Legenda (1)
RAUT wajahnya mengguratkan bagaimana ia telah melintasi zaman ke zaman. Setiap keriput yang tergores di wajah menjadi saksi bisu akan perjalanan hidup Dr dr H Suma’mur Prawira Kusumah (PK), MSc, SpOK dalam dunia K3 Indonesia. Usianya sudah mendekati angka sembilan…