Supandi, Banyak Belajar dari Budaya Masyarakat Jepang (4)
JAKARTA, HSEmagz.com – Perkenalan Supandi dengan dunia K3 dimulai ketika selepas SMA melanjutkan studi ke Akademi Industri Militer tahun 1972. Ayahnya memang seorang militer sehingga kedisiplinan, ketegasan, dan keteraturan sudah mengalir dalam darah Supandi sejak usia dini. Di Akademi Industri…
Supandi, K3 Urusan dan Tanggung Jawab Kita Semua (3)
JAKARTA, HSEmagz.com – K3 menyangkut aturan. Bicara soal aturan, masyarakat Indonesia punya penilaian yang menurut Supandi aneh. Aturan menjadi sesuatu yang ditakuti, sehingga orang-orang berusaha untuk mematuhinya. Tapi sekadar memenuhi aturan (compliance) sehingga ada sikap kepura-puraan, kepalsuan. Sikap ini justru…
Supandi, Hakikat K3 Adalah Memanusiakan Manusia (2)
JAKARTA, HSEmagz.com– Dalam keseharian, Supandi sangat sensitif terhadap keadaan sekitar. Segenap panca indra seketika bergerak menyergap segala hal yang menuntun dirinya untuk berbuat sesuatu. Terkadang sensitifitas perasaannya disalurkan melalui pena dalam bentuk tulisan melankolis, seperti tercurah dalam puisi. Gara-gara melihat…
Supandi, Mabuk Ikan Patin (1)
JAKARTA, HSEmagz.com – JANGAN menyodorkan ikan patin kepada Supandi. Apalagi pepes telurnya. Pria kelahiran Sumedang, Jawa Barat, yang kini menapaki usia 73 tahun ini akan menolaknya dengan halus. Padahal ikan berkumis dari spesies catfish ini gurihnya bukan main dan menjadi…
ADRIANUS PANGARIBUAN: Tongkol Balado, Jagal Ayam, dan Dangdut (5-Habis)
JAKARTA, HSEmagz.com – Dari namanya saja, sudah bisa dipastikan bahwa Adrianus Pangaribuan adalah pria berdarah Batak. Tetapi ia justru lahir dan besar di kota Padang, Sumatera Barat. Persisnya di Desa Batang Arau, Kecamatan Padang Selatan, Padang, Sumatera Barat. Batang Arau…
ADRIANUS PAGARIBUAN : Dicibir dan Dimaki (4)
JAKARTA, HSEmagz.com – Pekerjaan yang dilakoni Adrianus Pangaribuan sebagai investigator api (fire investigator), tak selamanya mulus. Ada saja rintangan dan kendala. “Tentu saja banyak suka dan dukanya menjadi menjadi seorang fire investigator, sukanya dengan ilmu fire ini saya sudah bisa…
ADRIANUS PANGARIBUAN: Setiap Kebakaran ‘Kok’ Karena Listrik (3)
JAKARTA, HSEmagz.com – Berbekal latar belakang electrical engineering, tentu saja Adrianus Pangaribuan punya segudang argumen berbasis ilmiah yang bisa diajukan guna memberikan sanggahan bahwa kebakaran acap dipicu listrik, seperti short circuit (korsleting/hubungan pendek arus listrik). “Kalau diperhatikan, pemberitaan di media…
ADRIANUS PANGARIBUAN: Investigasi 200 Kasus Kebakaran (2)
JAKARTA, HSEmagz.com – “Jadi ilmu dinamika api merupakan ilmu yang mendasari ilmu tentang perilaku api itu sendiri, mulai saat itu saya berprinsip bahwa jangan pernah merasa dan mengaku sebagai orang fire kalau belum atau tidak pernah belajar perihal dinamika api,”…
ADRIANUS PANGARIBUAN: Mendalami Ilmu Api Karena 6 Stafnya Meninggal (1)
JAKARTA, HSEmagz.com – Adrianus Pangaribuan terkejut tatkala diinformasikan masuk sebagai salah satu kandidat dalam penulisan buku “100 Tokoh K3 Indonesia”. Sebab ia merasa bukan orang yang berkecimpung langsung di bidang K3. Namun di lain pihak ia merasa senang karena pekerjaan…
Suma’mur PK Raih Dua Penghargaan Sekaligus
JAKARTA, HSEmagz.com – Legenda K3 Indonesia, almarhum (Alm) Suma’mur Prawira Kusumah (PK) meraih dua penghargaan sekaligus di dua tempat berbeda, Senin (27/2/2023). Penghargaan pertama diraih Suma’mur PK dari World Safety Organization (WSO) Indonesia di Hotel Bidakara, Jakarta Selatan untuk kategori…